Blogs

Di tengah suasana #dirumahaja yang masih gak menentu sampai kapan, @yccr.jakarta akan terus berusaha untuk #tetapbersekutu dengan kita semua, dan kali ini dengan program terbaru: “Manthano (belajar) Live” Tema “Manthano Live” kali ini : ”9 days Of Masterclass: Gifts of The Holy Spirit with Joseph Tedjaindra” Dalam 9 hari Pak Joseph akan mengajar tentang Karunia-Karunia […]

March 31, 2020
Manthano LIVE – Selasa, 31 Maret 2020

SELASA (Ungu) 31 Maret Bilangan 21:4-9 Mazmur 102:2-3, 16-21 Yohanes 8:21-30 (21) Maka Yesus berkata pula kepada orang banyak: “Aku akan pergi dan kamu akan mencari Aku tetapi kamu akan mati dalam dosamu. Ke tempat Aku pergi, tidak mungkin kamu datang.” (22) Maka kata orang-orang Yahudi itu: “Apakah Ia mau bunuh diri dan karena itu […]

Renungan Harian – Selasa, 31 Maret 2020

SENIN (Ungu) 30 Maret Daniel 13:1-9, 15-17, 19-30, 33-62 Mazmur 23:1-6 Yohanes 8:1-11 (1) tetapi Yesus pergi ke bukit Zaitun. (2) Pagi-pagi benar Ia berada lagi di Bait Allah, dan seluruh rakyat datang kepada-Nya. Ia duduk dan mengajar mereka. (3) Maka ahli-ahli Taurat dan orang-orang Farisi membawa kepada-Nya seorang perempuan yang kedapatan berbuat zinah. (4) […]

March 30, 2020
Renungan Harian – Senin, 30 Maret 2020

SENIN (Ungu) 23 Maret Yesaya 65:17-21 Mazmur 30:2, 4-6, 11-13 Yohanes 4:43-54 (43) Dan setelah dua hari itu Yesus berangkat dari sana ke Galilea, (44) sebab Yesus sendiri telah bersaksi, bahwa seorang nabi tidak dihormati di negerinya sendiri. (45) Maka setelah ia tiba di Galilea, orang-orang Galileapun menyambut Dia, karena mereka telah melihat segala sesuatu […]

March 23, 2020
Renungan Harian – Senin, 23 Maret 2020

KAMIS (Putih) 19 Maret Hari Raya St. Joseph 2 Samuel 7:4-5, 12-14, 16 Mazmur 89:2-5, 27, 29 Roman 4:13, 16-18, 22 Matius 1:16, 18-21, 24 atau Lukas 2:41-51 (16) Yakub memperanakkan Yusuf suami Maria, yang melahirkan Yesus yang disebut Kristus. (18) Kelahiran Yesus Kristus adalah seperti berikut: Pada waktu Maria, ibu-Nya, bertunangan dengan Yusuf, ternyata […]

March 19, 2020
Renungan Harian – Kamis, 19 Maret 2020

Puji Tuhan, ditengah kondisi banjir di Cilincing, Baksos Medis dlm rangka Hari Orang Sakit Sedunia 2020 bisa terlaksana dengan baik. Tercatat pasien HOSD 2020 : (data dr meja regis) Pasien Umum : 665 Pasien Mata : 675 Pasien Gigi : 259 *) T o t a l : 1.599 ==================== Notes. Minus pasien gigi yg […]

March 18, 2020
Baksos HOSD 2020