Blogs

Syalom Om, Tante guru pendamping BIA.. yuk ikut webinar “Kreatif Bercerita Kitab Suci” dengan sulap dan alat peraga yang diselenggarakan oleh YCCR JAKARTA pada Sabtu, 6 Maret 2021 pk. 10.00-13.00 WIB. Acara ini GRATIS

February 28, 2021
Kreatif Bercerita Kitab Suci

RP Albertus Herwanta, O. Carm Korban (sacrifice) yang amat diperlukan dalam hidup ini selalu menantang. Terasa berat, kadang. Di dalamnya terkandung unsur melepaskan. Ketika dijiwai dengan ungkapan “lebih baik memberi dari pada menerima” berkorban mendatangkan sukacita. Di samping itu berkorban menunjukkan nilai luhur pribadi pelakunya. Semakin besar pengorbanannya, semakin besar martabat pelakunya. Seorang ayah (suami) […]

NILAI PENGORBANAN

Injil Markus 9:5a, menulis Kata Petrus kepada Yesus: “Rabi, betapa bahagianya kami berada di tempat ini.

Dekat Dengan Yesus

Dipercayakan memiliki Anak/ Keluarga Berkebutuhan Khusus dibutuhkan ketulusan dan kasih berlimpah. Mari belajar dari teladan St. Yosef dalam

February 27, 2021
MISA KELUARGA UBK

MISA PRAPASKAH bersama Romo Hani ( Tema : PERTOBATAN, SEKALIGUS UCAPAN SYUKUR ULTAH PDPKK KATEDRAL KE 36 )
Time: Feb 28, 2021 19:00 Jakarta ( Zoom open 18.50 )

PDPKK Katedral Jakarta is inviting you to a scheduled Zoom Mass.

Injil Matius 5:48, menulis. Yesus berkata : Karena itu haruslah kamu sempurna, sama seperti Bapamu yang di sorga adalah sempurna.”

Setialah Dalam Menuju Kesempurnaan.