November 26, 2020

Jakarta, BPKKAJ.COM (26/11) – Unlimited Worship Conference 2020 atau yang dikenal dengan UWC 2020 akan digelar pada 28/11/20. Ini adalah sebuah program tahunan dari FKP3 BPK PKK KAJ sebagai wujud syukur untuk kebaikan Tuhan yang diwujudkan lewat proses pembelajaran serta pujian penyembahan bagi kemuliaan nama Tuhan. UWC 2020 adalah penyelengaraan yang ke empat. Berbeda dengan […]

November 6, 2020

SHALOMJKT.COM (6/11/20) – Keluarga Katolik Karismatik kembali berduka. Dua sahabat dan pelayannya yang berkarya di Dekanat Bekasi dipanggil Tuhan. Mereka adalah Januar Pribadi dan Theresia Dinaryati. Januar adalah Ketua Persekutuan Doa Pembaruan Karismatik Katolik  (PDPKK) Dekanat Bekasi, juga mantan Koord. PD Albertus dan Ketua Komsos Paroki Santo Alberus, Bekasi. Sedangkan Theresia Dinaryati adalah Sekretaris PD […]

October 31, 2020

Jakarta, SHALOMJKT.COM (31/10/20) – MENDAPAT kepercayaan berbicara tentang tema Dimuridkan untuk Memuridkan dalam ceramah umum Konvenda XI BPPG Jakarta pada 30 Oktober 2020, Mgr Pid merasa gembira. Dia gembira karena seseorang yang mau mengajar memang harus belajar atau dimuridkan terlebih dahulu.  Ceramah dipancarkan melalui zoom dan disaksikan oleh 507 peserta terdaftar. Uskup Pid sangat sepakat […]

October 30, 2020

SHALOMJKT.COM (30/10) – Konvensi Daerah (Konvenda) XI BPPG Jakarta telah dibuka kemarin (29/10) dengan Misa yang dipimpin oleh Uskup Bandung Mgr. Antonius Subianto Bunyamin, OSC. Misa pembukaan yang disiarkan melalui zoom ini diikuti lebih dari 500 orang. Uskup AntonDalam khotbahnya Uskup Anton mengajak keluarga besar karismatik, khususnya yang di wilayah BPPG Jakarta (Keuskupan Agung Jakarta, […]

October 28, 2020

Sumpah Pemuda adalah sumpah menjadi Indonesia. Menjadi Indonesia tidak cukup hanya dengan menjadi bagian dari wilayah Indonesia Peristiwa Sumpah Pemuda yang terjadi 92 tahun yang lalu, tepatnya 28 Oktober 1928, merupakan sebuah peristiwa penting yang sangat bersejarah. Saat itu, para pemuda dari seluruh penjuru Nusantara menyisihkan berbagai perbedaan di antara mereka, baik suku, agama, maupun […]

October 22, 2020

JAKARTA, SHALOMJKT.COM – Sebuah berita gembira menyegarkan memenuhi telinga dan hati para peserta Rapat Karya BPK PKK KAJ pada Minggu, 18 Oktober 2020. Dalam Raka yang dilaksanakan melalui zoom itu, Romo Chris Purba SJ, moderator BPK PKK KAJ menyampaikan kabar gembira bahwa pada awal November 2020, sebuah buku barunya berjudul Umat Kepo, Pastor Santuy akan […]